Selamat datang Asesor BAN PT pada Asesmen Lapang PS S-2 Teknik Mesin UNEJ 2022

Menindaklanjuti ajuan borang reakreditasi yang diajukan Prodi S-2 Teknik Mesin Universitas Jember, BAN PT menugaskan Tim Asesor yang terdiri atas.

  1. Prof. Dr.Ing. Wahyu Haryadi Piarah, M.S., M.E. dari Universitas Hasanuddin, Makassar
  2. Dr. Zahrul Fuadi, S.T., M.Sc. dariĀ  Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh.

Beliau berdua akan melaksanakan asesmen secara daring pada hari Jumat dan Sabtu, 23 – 24 September 2022.
Selamat bertugas para asesor.
Selamat bekerja para staf di UNEJ.
Semoga mendapat akreditasi terbaik.

You may also like...